Blog Resmi SMK Negeri 11 Kota Bekasi

Visi dan Misi

VISI dan MISI
SMK  NEGERI 11 KOTA BEKASI

Visi
“ Membangun Sekolah Menengah Kejuruan Sebagai Bagian dari Proses Pendidikan Terhadap Masyarakat untuk Mendidik, Mengajar dan Melatih Ketrampilan guna menghasilkan Sumber Daya Manusia yang Berakhlak Mulia dan Berkompeten yang Dapat Diterima di Dunia Usaha dan Industri Baik Nasional Maupun Internasional yang Bermanfaat bagi Kehidupan Bermasyarakat, Beragama dan Berbangsa”.


Misi
1.       Menyiapkan SMK  yang mampu mendidik siswa dalam meningkatkan keimanan dan kepribadian yang berakhlak mulia sebagai bagian masyarakat.
2.       Menyiapkan SMK yang mampu mensinkronisasi dan memvalidasi kompetensi yang terdapat pada  Kurikulum Berbasis Kompetensi pada Satuan Pendidikan Menengah Kejuruan dengan dunia industri baik jasa maupun produksi yang bermutu dan professional dengan orientasi masa depan yang lebih baik. 
3.       Menyajikan sistem pembelajaran yang mengakomodir pada kebutuhan pangsa pasar dunia usaha dan industri.
4.       Mengembangkan diri siswa dengan menggali potensi diri serta membina mengarahkan minat dan bakat siswa sebagai calon tenaga kerja yang mandiri, terampil, inovatif dan professional.

5.       Mengembangkan sekolah menengah kejuruan yang representatif yang berakar pada tatanan norma masyarakat dan budaya bangsa Indonesia.

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Cari Blog Ini

Arsip Blog

Diberdayakan oleh Blogger.

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.